Keseringan Lembur Bikin Susah Dapat Momongan

Posted by Unknown Sabtu, 13 Juli 2013 0 komentar
  Pekerjaan di kantor kadang menumpuk banyak dan tidak ada habisnya. Belum selesai dikerjakan saat jam kerja, banyak orang memilih membawa pulang pekerjaannya untuk dilanjutkan pada malam harinya. Atau tetap tinggal di kantor dan menyelesaikan tanggungan pekerjaan. Kebiasaan lembur seperti ini kerap dilakukan dan dianggap lumrah. Padahal banyak sekali efek buruk dari bekerja pada...

Baca Selengkapnya ....

Cinta Mengharukan: Wanita Setia Ini Memanggul Kekasihnya Yang Tak Punya Kaki Dan Tangan

Posted by Unknown 0 komentar
(c) Tim Dodd Photography Vemale.com - Tidak mudah menjadi istri atau kekasih dari seorang pria yang bekerja di bidang militer. Setiap saat resiko bisa merenggut nyawa mereka. Namun hal itu tak akan merenggut cinta dari orang yang mereka kasihi.Taylor Morris, adalah salah seorang petugas militer yang dikirim ke Afghanistan pada awal tahun 2012 lalu. Namun sebuah ledakan membuat Taylor...

Baca Selengkapnya ....

Waduh ..... Buku Pelajaran SD Berisi Cerita Bernuansa Porno Beredar di Kota Bogor

Posted by Unknown Jumat, 12 Juli 2013 1 komentar
Sebuah buku mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk siswa Kelas VI SD, yang di dalamnya terdapat cerita berbau porno, beredar di Kota Bogor. Orang tua murid pun resah dengan materi buku tersebut.Di dalam buku itu, tepatnya di halaman 57-60 terdapat sebuah cerita dengan judul 'Anak Gembala dan Induk Serigala'. Cerita tersebut mengkisahkan...

Baca Selengkapnya ....

Minum Air Putih Hangat Saat Berbuka Puasa

Posted by Unknown Kamis, 11 Juli 2013 0 komentar
Selama Ramadhan pilihan makanan dan minuman semakin beragam, termasuk makanan dan minuman manis untuk santapan berbuka puasa. Padahal, berbuka puasa dengan langsung menyantap makanan manis justru tidak baik bagi tubuh. Sebaiknya minum air putih...

Baca Selengkapnya ....

Diet Tanpa Makan Siang, Sehatkah?

Posted by Unknown 1 komentar
Boleh makan mie ayam, tapi nikmati setengah porsi saja. ...

Baca Selengkapnya ....

Deteksi Kanker dengan Satu Batang Cokelat

Posted by Unknown 0 komentar
Kanker ternyata bisa dideteksi hanya dengan mengkonsumsi makanan sarat gula, salah satunya cokelat. Terobosan yang diciptakan oleh para peneliti di University College London ini memberikan alternatif yang lebih sederhana sekaligus aman untuk teknik standar radioaktif."Hal ini dapat dilakukan setelah Anda mengonsumsi minuman manis, seperti cola, jus buah, atau makanan manis lainnya....

Baca Selengkapnya ....

7 Makanan yang Harus Dihindari Saat Perut Masih Kosong

Posted by Unknown 0 komentar
Sebelum memulai aktivitas, kebanyakan orang mengonsumsi makanan terlebih dahulu. Namun, jangan sembarang mengonsumsi makanan. Seperti dikutip GeniusBeauty, Kamis (11/7/2013), ada beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi ketika perut Anda kosong:1. Pisang...

Baca Selengkapnya ....

Jurus Jitu Menangkis Aroma Napas Tak Segar Selama Berpuasa

Posted by Unknown Rabu, 10 Juli 2013 0 komentar
"Tante...aku udah mulai pinter puasa, lho.. Ramadhan ini aku mau puasa seharian kayak Mama-Papaku. Eh, tapi kata Mamma aku harus makin rajin sikat gigi supaya mulutku ngga jadi bau selama puasa.Tante...koq bisa jadi bau, sih... Khan aku ngga maem sampai sore.."Pertanyaan spontan itu datang dari seorang siswa pada drg Anastasia Ririen Pramudya.  Apa yang jadi pertanyaan bocah-bocah itu...

Baca Selengkapnya ....

Ini Bahayanya Tidur Setelah Sahur

Posted by Unknown 1 komentar
Tidur setelah sahur memang tidak haram. Namun, dari sisi ilmu gizi dan kesehatan tidur setelah makan sangat tidak dianjurkan bahkan dalam kategori dilarang karena dampak buruknya sangat banyak. Pramono, ahli gizi dari Rumah Sakit Umum Daerah Ulin Banjarmasin dalam tulisannya kepada Tribunnews.com mengatakan dampaknya antara lain perut akan jadi buncit karena saat tidur tubuh jadi hemat...

Baca Selengkapnya ....

Kumpulan Sms Ucapan Selamat Puasa Ramadhan

Posted by Unknown Selasa, 09 Juli 2013 0 komentar
Marhaban Ya Ramadhan. Bulan Suci umat Islam segera datang. Tentunya mari kita sambut bulan yang penuh berkah dan ampunan ini dengan hati yang bersih. Mari kita gunakan momen ini untuk lebih meningkatkan ketaqwaan kita kepada-NYA.  Untuk menjalin silaturahmi dibulan yang penuh Rahmat-NYA ini, tidak ada salahnya kita berkirim ucapan kepada orang tua, kerabat, sahabat,...

Baca Selengkapnya ....

4 Menu Sahur Favorit di Indonesia

Posted by Unknown 1 komentar
Bulan ramadhan selalu disambut dengan suka cita. 30 hari penuh pahala, adalah waktu yang tepat untuk mendekatkan diri kepada Yang Maha Kuasa. Bila bulan bulan sebelumnya hanya berpuasa senin dan kamis saja, maka kali ini 30 hari penuh. Waktu sahur yang dilakukan pada dini hari hingga adzan Subuh tiba, terkadang membuat malas orang untuk melakukannya. Namun sahur menjadi hal yang harus...

Baca Selengkapnya ....

Sebelum Puasa, Mari Mendetoks Pikiran Agar Lebih Sehat

Posted by Unknown 0 komentar
(c) shutterstock.com Sebentar lagi memasuki bulan puasa. Bulan di mana kita menahan hawa nafsu dan dengan khusyuk melakukan ibadah agar mendapat pahala yang barokah. Selain itu ibadah puasa akan lebih bermakna bila kita tak hanya menahan lapar, namun juga menjalaninya dengan hati yang tenang.Nah untuk mencapai ketenangan tersebut, ada beberapa hal yang sebaiknya Anda lakukan sebelum...

Baca Selengkapnya ....

Ajaib ...Ikan ini bisa Bertahan Hidup Dua Bulan di Daratan

Posted by Unknown Senin, 08 Juli 2013 0 komentar
Mangrove Rivulus | Comparativephys.ca Ikan mangrove rivulus mungkin adalah jenis ikan paling hebat dan unik di dunia. Jenis ikan ini hermaprodit dan mampu bertahan selama lebih dari dua bulan di daratan...

Baca Selengkapnya ....

Haji Sulam Mendaftar Jadi Caleg PPP

Posted by Unknown 0 komentar
Mat solar di sinetron Tukang Bubur Naik Haji  Mat Solar lama tak terlihat dalam sinetron Tukang Bubur Naik Haji di salah satu stasiun tv swasta.Kemanakah pemeran Haji Sulam ini? Ternyata Mat Solar tengah mendaftar diri sebagai calon anggota legislatif (Caleg) untuk Pemilu 201. Adalah Partai Persatuan Pembangunan (PPP)...

Baca Selengkapnya ....

Hebaaat ......... Mahasiswa ITB Juara Dunia "Cyber Security"

Posted by Unknown Minggu, 07 Juli 2013 0 komentar
Dokumentasi Suhono Harso Supangkat Firman Azhari (kiri), mahasiswa STEI ITB dan peneliti Blackberry Innovation Center yang menjadi juara dunia kompetisi Kaspersky Cyber Security, dan Prof Suhono Harso Supangkat, penyelia Firman di BlackBerry Innovation Center ITB Firman Azhari, mahasiswa Sekolah Tinggi Elektro dan Informatika Institut Teknologi Bandung (STEI...

Baca Selengkapnya ....

Asyiik..... Mulai Besok, Garuda Sediakan Internet WiFi di Boeing 777

Posted by Unknown 0 komentar
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) memastikan layanan internet via Wi-Fi di pesawat Boeing 777-300ER milik PT Garuda Indonesia akan tersedia untuk penerbangan Jakarta-Jeddah pada 9 Juli 2013."Hasil uji pengecekan layanan Wi-Fi dalam pesawat yang dilakukan tim kami menunjukkan hasil yang laik, dan mengingat pesawat tersebut akan digunakan...

Baca Selengkapnya ....

Tiket

Popular Posts

LAYANAN TIKET PESAWAT MURAH support SENI BERBELANJA DI RUMAH - Original design by Bamz | Copyright of Berbagi Berita Terkini.